Lestarikan Lingkungan, PMR SMAN Arjasa Jember Turut Aktif Produksi 1000 liter Eco Enzyme
Memperingati Hari Ulang Tahun ke-73, di Jember Palang Merah Remaja (PMR)dirayakan sepanjang bulan Maret dengan memproduksi 1000 liter eco enzyme, giliran 30 siswa yang tergabung...